January 4, 2025 by RS Elisabeth

Minggu, 15 Desember 2024 RS Santa Elisabeth melakukan kegiatan Pelatihan Bantuan Hidup Dasar untuk Awam. Kegiatan pelatihan dilaksanakan di Gereja Santa Maria Rosari Pijenan bantul dengan diikuti sebanyak 60 orang dari wilayah gereja St.Maria Rosari Pijenan.